Arsip Bulanan: Agustus 2019

0

84 SANTRI IKUTI PELATIHAN PEMBERDAYAAN EKONOMI PESANTREN

Purbalingga. Pesantren merupakan Lembaga Pendidikan dan mendukung kelangsungan pendidikan, sudah memberikan kontribusi yang tidak diragukan lagi dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa sekaligus mencetak kader-kader intelektual nantinya diharapkan  siap terjun kemasyarakat. Dimana dalam menghadapi era...

0

15 Produk UMKM ikuti Sertifikasi Halal

Purbalingga. Menghadapi revolusi industri 4,0 produk UMKM harus bisa bersaing dalam memasuki pasar global. Untuk itu peningkatan kualitas produk UMKM menjadi sebuah keharusan.  Produk UMKM yang memiliki jaminan keamanan pangan dan jaminan halal sesuai...

0

Pelatihan Citra Kemasan Produk Guna Mempercantik Produk

Purwokerto – Seperti yang kita ketahui kemasan dapat diibaratkan seperti baju yang kita pakai. Selain sebagai visual, pakaian yang kita pakai tentu memiliki fungsi lainnya. Pakaian yang bagus belum tentu cocok saat dipakai karena...

0

Pelan Tapi Pasti Koperasi Purbalingga Mulai Menggeliat

Purbalingga – Senin (12/8) merupakan hari yg bersejarah bagi UMKM dan koperasi di Purbalingga. Pada hari tersebut telah digelar Peringatan Hari UMKM Nasional dengan cukup meriah dan sukses. Selain itu, pada hari yang sama...