DINKOPUKM PURBALINGGA Blog
Purbalingga – Tiap diri manusia wajib mempunyai semangat tertentu untuk menjalankan kehidupannya khususnya untuk para pengusaha. Dalam dunia kerja dan usaha semangat amat diperlukan oleh para pengusaha yang hubungannya dengan pengembangan karir dan prestasi....
Jakarta – Ajang International Handicraft Trade Fair 2019 (INACRAFT) ke-21 mengusung tema “Jakarta Diversity Multicultural Diversities” menawarkan beragam produk kerajinan dari seluruh penjuru Indonesia. Pameran kali ini bertujuan untuk mempromosikan produk-produk lokal Indonesia yang...
Purbalingga – Dewasa ini banyak organisasi / lembaga yang menaungi para pengusaha, salah satunya adalah Pengusaha Muslimah Indonesia (IPEMI). IPEMI sendiri merupakan sebuah organisasi kemasyarakatan yang dibentuk dan didirikan untuk meningkatkan peran dan kontribusi...
Purbalingga – Teknik pemasaran produk hingga saat ini masih saja menjadi isu utama yang dirasakan oleh para pelaku UMKM. Mereka yang belum maksimal dalam berwirausaha mengungkapkan, bahwa yang membuat malas menjalankan usaha adalah ketidakmampuannya...
Purbalingga – Pembekalan materi pelatihan Pemberdayaan Masyarakat di Daerah Perbatasan Melalui Industri Rumah Tangga kepada Prajurit Satgas Yonif 406/CK telah digelar pada hari selasa (16/4) di Aula Yonif 406/CK Bojong Purbalingga. Pelatihan ini digelar...
Purbalingga – PLUT KUMKM Kab. Purbalingga mencoba mendorong industri kopi guna pengembangan bidang ekonomi, salah satunya dengan mengadakan pelatihan dasar barista. Kegiatan yang digelar pada hari ini (15/4) di Griya UMKM Kab. Purbalingga dihadiri...
Komentar Terbaru